Spesifikasi Khusus Pemeliharaan Preventif Perkerasan Jalan Beraspal dengan Lapis Permukaan Mikro Aspal Emulsi Dimodifikasi Polimer (Microsurfacing)

Rp0,00
Habis terjual
SKU
SKh-1.6.13
Kode Buku
:
SKh-1.6.13
Nama Pengarang
:
Direktorat Jenderal Bina Marga
Nama Penerbit
:
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Tahun Terbit
:
9/7/17
Jenis Buku
:
Buku Elektronik

Penggunaan lapis permukaan mikro mencakup perbaikan minor terhadap profil permukaan perkerasan, pelepasan butir, perkerasan yang sudah mengalami oksidasi dengan retak rambut, alur (rutting).

Baca | Unduh PDF
Spesifikasi Khusus Pemeliharaan Preventif Perkerasan Jalan Beraspal dengan Lapis Permukaan Mikro Aspal Emulsi Dimodifikasi Polimer (Microsurfacing)

Pekerjaan lapis permukaan mikro (micro surfacing) ini diterapkan pada jalan dengan perkerasan beraspal dalam kondisi pelayanan mantap, sesuai dengan lokasi yang sudah ditetapkan di dalam Gambar Rencana.

Penggunaan lapis permukaan mikro mencakup perbaikan minor terhadap profil permukaan perkerasan, pelepasan butir, perkerasan yang sudah mengalami oksidasi dengan retak rambut, alur (rutting).

Spesifikasi Khusus ini mengacu pada Spesifikasi Umum Direktorat Jenderal Bina Marga edisi 2010, Revisi 3.

Tulis Ulasan Anda
Hanya pengguna terdaftar yang bisa menulis ulasan. Silakan Masuk atau buat akun