Panduan Survai Wawancara Rumah

Rp0,00
Habis terjual
SKU
002/TBNKT/1990
Kode Buku
:
002/TBNKT/1990
Nama Pengarang
:
Direktorat Jenderal Bina Marga
Nama Penerbit
:
Direktorat Pembinaan Jalan Kota
Tahun Terbit
:
12/30/90
Jenis Buku
:
Buku Elektronik

Buku ini dapat dipakai sebagai panduan pelaksanaan survai wawancara rumah.Istilah-istilah yang perlu dimengerti untuk survai wawancara rumah diuraikan. Diberikan pula langkahlangkah urutan tata cara survai seperti penentuan sampel, waktu survai, fungsi petugas survai, informasi yang diperlukan dalam pelaksanaan survai dengan urutan berbagai jenis perjalanan.

Baca | Unduh PDF
Panduan Survai Wawancara Rumah
Disediakan oleh Depo Bangunan:

Pertumbuhan lalu-lintas yang tinggi di kota-kota besar di Indonesia perlu diimbangin dengan pengembangan jaringan jalan yang memadai.Namun, tingkat pengembangan jaringan jalan tidak dapat mengatasi pertumbuhan lalu-lintas tersebut yang di tandai oleh kemacetan lalulintas. Kemacetan tersebut juga dipenganruhi oleh antar lain sistim jaringan jalan, sistem tata ruang serta sistem pengaturan lalu-Iintas.Untuk itu diperlukan perencanaan sistem transportasi secara menyeluruh.

Dalam strategi perencanaan sistem transportasi yang direncanakan untuk jangka panjang, data utama yang diperlukan adalah perjalanan orang.Data ini dapat diambil dari stampel penduduk, untuk itu diperlukan prosedur dalam mengumpulkan data perjalanan orang yang dapat diperoleh dengan melakukan wawancara dengan mendatangi rumah-rumah yang terpilih dalam ;sampel. yang dikenal dengan wawancara rumah (home interview).

Buku ini dapat dipakai sebagai panduan pelaksanaan survai wawancara rumah.Istilah-istilah yang perlu dimengerti untuk survai wawancara rumah diuraikan. Diberikan pula langkahlangkah urutan tata cara survai seperti penentuan sampel, waktu survai, fungsi petugas survai, informasi yang diperlukan dalam pelaksanaan survai dengan urutan berbagai jenis perjalanan. Panduan Survai Wawancara Rumah ini diharapkan dapat memperlancar proses pelaksanaan survai yang lebih baku yang hasilnya merupakan masukan utama dalam perencanaan sistem transportasi kota.

Buku panduan ini dapat digunakan sebagai arahan dalam melakukan survai wawancara rumah, agar sasaran wawancara yang diharapkan dapat dicapai. Hal ini diperlukan mengingat banyaknya informasi yang dapat diperoleh melalui survai ini serta mahalnya biaya survai.

Tulis Ulasan Anda
Hanya pengguna terdaftar yang bisa menulis ulasan. Silakan Masuk atau buat akun